-->

Silabus Ilmu Dilalah (Semantik 1).





SILABUS

Nama Mata Kuliah                  : Ilmu Dilalah (Semantik) I
Kode Mata Kuliah                 
SKS                                         : 2 (dua)/ (2-0)
Jurusan/Program Studi            : Bahasa dan Sastra Arab/--
Prasarat                                   : Bahasa Indonesia, Bahasa Arab dan Bahasa
  Inggris
Semester/Kelas                        : V/A-B
Tahun Akademik                    : 2018/2019
Waktu Perkuliahan                 : 2 x 50 menit
Dosen                                      : Ma’rup, S.Hum.,M.Pd.
Alamat Kontak Dosen                        :


A.     Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini disusun dalam upaya memberi pemahaman kepada mahasiswa tentang hakekat makna. Mata kuliah ini dimulai dari topik pengertian dan ruang lingkup makna. Dilanjutkan dengan topik jenis-jenis makna beserta contoh-contohnya.

B.  Standar kompetensi : Memahami hakekat makna dimulai dari pengertian makna, jenis-jenis makna, teori-teori makna sampai pada hubungan makna dengan dunia di luar dirinya.

C.     Pengalaman Belajar
Melalui mata kuliah ini mahasiswa dibekali dengan pengalaman belajar mamahami makna bahasa baik yang bersifat denotatif maupun konotatif melalui teori-teori makna yang dikembangkan oleh para pakar ilmu bahasa. Melalui pendekatan teori-teori makna yang disajikan oleh para pakar ilmu bahasa tersebut mahasiswa diharapkan dapat mengetahui bahwa makana sebuah kata tidak sederhana seperti yang dipahami oleh orang awam. Makna kata, kalimat, atau paragraph tidak hanya terkait dengan symbol bahasa tetapi juga sangat ditentukan oleh konteks situasi, kondisi dan konvensi social budaya serta konteks psikologi pemakai bahasanya.



Pertemu-an ke-
Kompetensi Dasar
Topik/Sub Topik
Indikator
Metode Belajar
Evaluasi
Waktu
Media/Alat/ Sumber
1
Menjelaskan pengertian ilmu dilalah, objek kajian ilmu dilalah, dan symbol
Pengertian Ilmu Dilalah, Obyek Ilmu Dilalah: Pengertian symbol, perbedaan symbol dengan indeks dan icon
1.   Menyebutkan pengertian ilmu Dilalah
2.   Menyebutkan obyek ilmu Dilalah
3.   Membedakan antara symbol, indeks dan icon
Musyawarah, Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna
2.
Menjelaskan hubungan Ilmu Dilalah dengan ilmu-ilmu lainnya
Hubungan Ilmu Dilalah dengan ilmu-ilmu lainnya
1.  Menyebutkan hubungan Ilmu Dilalah dengan linguistik
2.  Menyebutkan hubungan Ilmu Dilalah dengan filasafat
3.  Menyebutkan hubungan Ilmu Dilalah dengan psikologi dan antropologi
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna

3
Menjelaskan sejarah perkembangan ilmu dilalah mulai dari periode klasik sampai modern
Sejarah Ilmu Dilalah
1.  Menyebutkan periode-periode sejarah perkembangan Ilmu Dilalah beserta tokoh dan pemikirannya.
2.  Menyebutkan karakteristik Ilmu Dilalah pada setiap periode.
Ceramah dan diskusi
Uraian
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna

4
Menjelaskan pengertian dan fungsi bahasa serta hubungannya dengan ilmu dilalah
Bahasa: Pengertian, Fungsi, dan hubungannya dengan Ilmu Dilalah
1.  Menyebutkan pengertian bahasa.
2.  Menyebutkan beberapa fungsi bahasa.
3.  Menyebutkan hubungan bahasa dengan Ilmu Dilalah
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna



5
Menguraikan unit-unit makna yang terdapat dalam symbol bahasa mulai dari makna dasar sampai makna kompleks beserta contoh-contohnya
الوحدة الدلالية
( Unit makna)
1.  Menyebutkan unit-unit makna dalam bahasa
2.  Menyebutkan contoh-contoh unit-unit makna dalam bahasa
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.

6
Menjelaskan jenis-jenis makna beserta contoh-contohnya
انواع المعنى
 (Jenis-jenis Makna)
1.     Menyebutkan jenis-jenis makna
2.     Menyebutkan contoh dari jenis-jenis makna
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP

7
Menjelaskan jenis-jenis makna beserta contoh-contohnya
قياس المعنى
 (Ukuran Makna)
1.     Menyebutkan rentang makna
2.     Menyebutkan perbedaan antara antonim  dan sinonim berdasarkan pada metode rentang (ukuran) makna
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.


8
Menjelaskan bangunan makna yang dibangun oleh hubungan symbol bahasa, pikiran, dan dunia luar (referen)
النظارية الإشارية
 (Referential Theory/Teori referensial )
1.     Menyebutkan karakteristik symbol bahasa
2.     Menyebutkan karakteristik pikiran (reference)
3.     Menyebutkan karakteristik dunia luar (referent)
4.    Menyebutkan hubungan antara symbol bahasa, pikiran dan referent
Ceramah dan diskusi
Uraian
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.
9
Ujian Tengah Semester

-






10
Menjelaskan bangunan makna yang dibangun oleh hubungan symbol bahasa dengan pemeran bahasa (pembicara dan pendengar)
النظرية التصورية
(Ideational Theory/Teori Ideasional)
1.     Menyebutkan karakteristik kode bahasa
2.     Menyebutkan karakteristik pikiran (reference)
3.     Menyebutkan karakteristik dunia luar (referent)
4.     Menyebutkan maksud makna bahasa secara konvensional
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.



11
Menjelaskan bangunan makna yang dibangun oleh hubungan symbol bahasa dan dunia empiris yang dialami oleh pemeran bahas
النظرية السلوكية  (Behavioral Theory)
1.     Menyebutkan karakteristik teori dasar Psikologi behavioral
2.     Menye-butkan pengaruh psikologi behavioral dalam kajian makna
3.     Menyebutkan contoh-contoh peranan psikologi behavioral dengan kajian makna
4.     Menyebutkan pengaruh konteks situasi dan kondisi terhadap bangunan makna kata
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.



12
Menjelaskan bangunan makna yang dibangun oleh hubungan symbol bahasa dan konteks bahasa itu sendiri, psikologi, situasi serta budaya pemeran bahasa
نظرية السياق
(Contextual Theory)
1.     Menyebutkan bangunan makna dalam konteks kebaha-saan
2.     Menyebutkan bangunan makna dalam konteks emosi
3.     Menyebutkan bangunan makna dalam konteks situasio-nal
4.     Menyebutkan bangunan makna dalam konteks kebudayaan (kultur)
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.


13-14
Menjelaskan bangunan makna yang dibangun oleh kelompok kata yang memiliki irisan makna
نظرية الالحقول الدلالى  
(Teori Medan Makna
1.     Menyebutkan pengertian teori makna
2.     Menyebutkan sejarah perkem-bangan medan makna
3.     Menyebutkan kamus yang disusun berda-sarkan pada teori medan makna
4.     Menyebutkan cara pembuatan kamus yang didasarkan pada teori medan makna
Ceramah dan diskusi
Kuis
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Aminudin, Semantik: Pengantar Studi Makna Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.



15-16
Menjelaskan cara mengurai makna kata-kata sehingga satu sama lain dapat diidentifikasikan persamaan dan perbedaannya.
النظرية التحليلية
(Analitic Theory)
1.        Menyebutkan cara menganalisa kata musytarak lafzhi
2.        Menyebutkan cara menganalisa bangunan sebuah kata atau kalimat
Ceramah dan diskusi
Uraian
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.
17
Review semua materi
Semua pokok bahasan
-
Ceramah dan diskusi
-
100 menit
Papan Tulis, LCD, OHP/ Ahmad Muhtar Umar, Ilmu Dilalah; Muhammad Sa'ad Muhammad, Ilmu Dilalah.
18
Ujian Akhir Semester
-
-
-
Uraian
100 menit
Kertas


Daftar Pustaka


Anis, Ibrahim.1997. Dilalah al Alfâdzh. Maktabah Injilo Mishriyyah: Kairo

Al' Asykary, Abu Hilal. tt. Al Firâq fî al Lughah.

Bahiry, Sa'îd Hasan. 1997. Ilmu Lughah al-Nash: Al Mafâhîm wa al ittijâhât. Al syirkah Al Mishriyah Al 'Âlamiyah li al Nasyr: Lunjaman, Kairo

Kempson, Ruth M. 1977. Semantic Theory.  Cambridge University Press, London New York-Melbourne.

Mujahid, Abdul Karim. tt. Al Dilâlah 'inda al 'Arab.
Muhammad, Sa'ad Muhammad. 2002. Fî 'ilmi al Dilâlah. Maktanah Zahra al Syarq, Kaira, Mesir.
Parera, JD. 1990. Teori Semantik. Erlangga: Jakarta

Piliang, Yasraf Amir. 2003. Hipersemiotika: Tafsir Cultural atas Matinya Makna. LKIS: Yogyakarta

Saeed, John I. 1997. Semantics: Blackwell Publiser, Cambridge, Massachusetts, USA.

Sarup, Madam. 2004. Posstrukturalisme dn posmodernisme: Sebuah Pengantar Kritis. Jendela: Yogyakarta

Tarigan, Guntur Henry. 1986. Psikolinguistik. Angkasa: Bandung

T.E.H, et.al.tt.Language, Meaning, and Style: Essay in Memorian of Stephen Ulmann.

Umar, Ahmad Mukhtar. 1996. Ilmu dilalah. 'Alimul Kutub: Kairo, Mesir.

Ulmann, Stephen. 1996. Daur al Kalimah fî al Lughah (ter. Kamal Basyar). Maktabah Syabab: Kairo

0 Response to "Silabus Ilmu Dilalah (Semantik 1)."

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

-->